top of page
image.png
image.png
image.png
Permata QR Merchant
image.png

Profile

Permata QR Merchant adalah layanan pembayaran non-tunai milik Permata Bank  yang menggunakan metode pembayaran dengan QR code yang sudah memiliki  standar QRIS sehingga bisa menerima pembayaran baik on-us maupun off-us. Untuk menjadi merchant Permata QR merchant bisa melakukan registrasi online melalui portal website atau aplikasi mobile Permata QR Merchant. Untuk merchant yang akan melakukan pendaftaran sebagai merchant di Permata QR sudah tersedia 3 pilihan jenis QR yang bisa dipilih oleh merchant, yaitu:

image.png

QR Sticker & QR Mobile Apps

Untuk Merchant yang ingin melayani  pembayaran dengan QR melalui mobile apps, atau stiker yang dipasang di  outlet-outlet yang sudah terdaftar.

image.png

QR EDC

Untuk Merchant yang ingin melayani pembayaran QR melalui mesin  EDC.

image.png

QR API

Untuk Merchant yang ingin melayani pembayaran QR dengan integrasi  melalui API.

Merchant yang terdaftar di Permata QR juga akan mendapatkan beberapa fitur unggulan yang sudah disediakan, seperti : Monitoring Transaksi dan Report Transaksi, Refund, Summary Jumlah Pendapatan,  Generate QR dan Notifikasi.

image_edited.png

Market

Seluruh UMKM yang belum melakukan pendaftaran layanan pembayaran QRIS akan menjadi sasaran market dari Permata QR, seperti :

UMI

(Usaha Micro)

UME

(Usaha Menengah)

UBE

(Usaha Besar)

UKE

(Usaha Kecil)

URE

(Usaha Reguler)

bottom of page